Komisi I

Kajian dan Advokasi Kebijakan

Bertugas untuk melakukan kajian dan advokasi kebijakan yang diambil oleh berbagai pihak (utamanya dekanat dan rektorat) yang berhubungan dengan mahasiswa baik yang bersifat akademik maupun non-akademik.

Komisi II

Monitoring dan Evaluasi

Bertugas untuk mengawasi dan meminta pertanggungjawaban kegiatan kemahasiswaan yang diselenggarakan oleh badan eksekutif (BEM, HM) dan termasuk BSO didalamnya yang ada di FK Unud.

KOMISI III

Legislasi dan Keorganisasian

Bertugas melaksanakan berbagai persidangan dan pengkajian terhadap internal organisasi.

KOMISI IV

Informasi dan Komunikasi

Bertugas melaksanakan penyebarluasan informasi dari hasil-hasil sidang, hasil advokasi yang dilakukan DPM kepada mahasiswa.